Jadwal Imsak Di Indonesia 2018 Terlengkap Tahun Ini

Pemerintah akhirnya memutuskan 1 Ramadan 1439 Hijriah/ 2018 Masehi jatuh pada hari Kamis 17 Mei 2018.

Hal itu disampaikan langsung oleh Menteri Agama RI, Lukman Hakim Saefuddin.


Lukman Hakim menyampaikan hasil sidang isbat ke awak media setelah sidang isbat dilakukan.

"Maka dari perhitungan hisab dan rukyatul hilal yang tak ada satupun yang melihat hilal, maka bulan syakban diistiqmalkan menjadi 30 hari," ujar Lukman.

"1 Ramadan jatuh pada hari Kamis tanggal 17 Mei 2018," katanya. 

Ia juga memaparkan hasil sidang isbat tersebut berdasarkan laporan pemantauan rukyatul hilal dari 95 titik di seluruh Indonesia.

"Posisi hilal di seluruh Indonesia masih berada di bawah ufuk," jelasnya.

Senada, Pimpinan Pusat (PP) Muhammadiyah juga sudah mengumumkan secara resmi jadwal awal puasa, awal Ramadhan 1439 H atau 2018 ini jatuh pada hari Kamis 17 Mei 2018.

Adapun berikut merupakan Jadwal Imsakiyah Terlengkap Ramadan 2018 Di Seluruh Wilayah Kota Di Indonesia, yang diperoleh dari website Muhammadiyah Dihisab oleh Oman Fathurohman SW - Majelis Tarjih dan Tajdid PP Muhammadiyah : 



Sumber :
http://jogja.tribunnews.com/amp/2018/05/16/jadwal-imsakiyah-terlengkap-ramadan-1439-h-2018-seluruh-wilayah-di-indonesia

0 komentar

Post a Comment